“Liza, ayo bergabung dengan Komunitas Hutan Wakaf,” ajak Akmal Senja, seorang teman sudah lama saya kenal dan sangat peduli terhadap lingkungan. Kiprahnya dalam penyelamatan lingkungan sudah tidak diragukan lagi. Tulisan-tulisan tentang penyelamatan lingkungan dan argumentasi tentang kerusakan hutan serta kebijakan yang tidak berpihak pada kelestarian alam ia tuangkan dalam blog Hutan Tersisa. Sebuah buku yang…
Aceh
Wisata Aceh Selatan; Ketika Air Terjun dan Lautan Saling Berhadapan di Samadua, Aceh Selatan
Masya Allah cantiknya, spontan kata-kata itu terucap dari mulut saya ketika melihat objek wisata Aceh Selatan berupa air terjun bertingkat-tingkat yang ada di Kecamatan Samadua. Lidah ini belum berhenti berdecak kagum tatkala mengetahui di depan air terjun tersebut terdapat pantai yang berpasir putih dan lautan nan biru. Keduanya saling berhadapan dan hanya dipisahkan oleh jalanan…
Resolusi Ibadah 2017: Tidak Melalaikan Shalat
Memasuki awal tahun baru 2017, setiap orang pasti memiliki resolusi tersendiri. Memiliki mimpi yang ingin dicapai dan tentunya agar menjadi pribadi lebih baik dari tahun sebelumnya. Saya pun demikian. Ketika tahun 2016 berganti menjadi 2017, saya mencoba mencatat berbagai resolusi dengan harapan saya bisa mewujudkannya menjadi nyata. Salah satu resolusi tersebut saya namai resolusi ibadah….
Rujak Aceh Blang Bintang, Lezatnya Tiada Lawan!
Menurut saya, rujak Aceh yang paling lezat itu ya rujak Blang Bintang. Aroma potongan buah segar yang dicampur dengan cabai rawit, gula aren, rumbia, buah batok, dan kacang tanah yang ditumbuk kasar bisa membuat air liur menentes. Apalagi ketika mencicipi rasanya. Mangat that! Begitu kata orang Aceh untuk mengekspresikan sajian yang terasa lezat di lidah.
Liburan Ceria di Kampung Halaman
“Yaya… Yaya mau liburan kemana? Jalan-jalan di Banda Aceh aja atau pulang ke Tangse,” tanyaku kepada putriku, Naqiya, 23 bulan setelah pengajuan cuti bekerjaku selama 3 hari disetujui oleh atasan. “Alan-alan di Anda Ceh,” jawabnya sambil terus memainkan boneka beruang kesayangannya. “Terus?” “Pulang ampung Angce.”