Assalamualaikum sahabat Seuramoe Liza. Apa kabar? Semoga semuanya sehat walafiat dan selalu bahagia. Pada postingan kali ini, saya ingin menulia review tentang The Kabin, sebuah penginapan yang ada di Selangor, Malaysia. Homestay ini berlokasi tepat di Pantai Remis, Jeram Kuala Selangor.