Puisi Untuk Mama. Setiap anak pasti ingin memberikan yang terbaik bagi ibunya, menjadikan sang bunda bangga atas prestasi yang telah ia raih, dan membuat sang wanita yang telah mengandungnya selama sembilan bulan selalu bahagia. Berikut ini adalah kumpulan puisi untuk mama atau puisi untuk ibu yang telah pernah saya tulis. Semoga bermanfaat dan bisa dibacakan…
puisi
Dia Telah Pergi
Di pagi yang masih penuh kabut Dedaunan yang basah kerena embunan yang kemudian menetes ke bumi Si jago enggan berkokok Burung hantu, masih bertengger, mematung Pagi itu hawa masih sejuk Tubuh menggigil, bulu kuduk pun berdiri Selimut tebal masih setia menutupi raga Enggan beranjak, tetap mengeliat
Malam
Malam tak selamanya kelam Malam ‘kan menjadi pagi, siang, kapan pun yang kau inginkan Karena malam tak selamanya kelam Gelap, kesunyian, ketakutan, takkan lagi bersatu Malam akan terang benderang, tak lagi hitam Hanya hati yang buta yang akan selalu menjadi suram Tidak bagiku dan juga kau
Milad Mubarak Ya Rasulullah
Hari ini adalah hari Minggu. Minggu yang tidak biasa, itu lah adanya. Karena pada hari ini sang Habibullah dilahirkan dari rahim Aminah ke bumi. Bumi yang gelap gulita. Bumi yang fana dan penuh dengan kejahilan. Jahil sejahil jahilnya dimana wanita saat itu sungguh tak bernilai harganya. Wanita menjadi aib dalam keluarga. Wanita dikubur meski nafas…
PUISI UNTUK MAMA
Puisi Untuk Mama Mama,… Aku ingin mempersembahkan sebuah puisi untukmu Puisi cinta yang dulu sering kau terima dari papa Tapi, kata-kataku tak seindah punya papa Aku juga tak seromantis papa Namun, kuingin mempersembahkan puisi ini untukmu mama Aku tak tahu kata-kata apa yang harus kupilih untuk memulai Bagaimana diksi yang pantas, aku pun bingung Aku…