Liburan merupakan kegiatan menyenangkan yang diinginkan setiap orang. Selain bisa mengunjungi tempat baru, ada beragam aktivitas yang bisa dilakukan. Seperti jalan-jalan melihat pemandangan, berwisata kuliner, berenang atau bermain olahraga air lainnya. Namun, di balik keseruan aktivitas liburan ternyata ada hal-hal yang kamu perlu waspadai. Salah satunya parasit.