Instal Aplikasi Senyumku Agar Tetap Bisa Tersenyum di Tanggal Tua Pernah nggak sih kalian merasa kesulitan dalam mengelola keuangan? Sering salah waktu menghitung total pengeluaran dan pemasukan? Transaksi keuangan nggak rapi dan catatan keuangan berceceran entah kemana-mana? Terus pas tanggal tua baru sadar kalau sudah defisit. Sedih deh! Kalau kalian pernah mengalaminya, berarti kita sama….